Empat Tempat Paling Suci dalam Agama Buddha
Yang Terberkahi (Sang Buddha) memberikan petunjuk sebagai
berikut :
" There are four places, Ananda, which the devotees should
visit with feelings of inspiration (Samavega). The places where he can say
'Here the Tathagata was born, here the Tathagata attained perfect and supreme
Enlightenment. Here the Tathagata preached the first sermon on the incomparable
wheel of the Dhamma. Here the Tathagata attained the final goal of Maha
Parinibbana – deathless', and there will come, Ananda, to these places, pious
Brethren and sisters of the Holy Order, and devout men and women."
Empat tempat yang layak diziarahi oleh umat yang penuh keyakinan
dan yang akan mengispirasikan kebangkitan spiritual dalam diri mereka tempat-tempat
itu meliputi :
1. Lumbini, tempat kelahiran Buddha
2. Buddha Gaya (Bodhgaya), tempat Buddha mencapai Pencerahan
Sempurna
3. Taman Rusa di Isipatana, tempat Buddha memutar roda Dhamma
pertama kali
4. Kusinara, tempat Buddha mencapai Maha Parinibbana,
Pembebasan Akhir
Semua peziarah ini, jika meninggal saat berziarah ke
tempat-tempat ini dengan hati yang penuh bakti, saat tubuhnya hancur setelah
mati, akan terlahir kembali di alam bahagia, bahkan di alam surga.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar